Arab Saudi Cegah Amerika Gunakan Wilayahnya Untuk Menyerang Houthi

Arab Saudi Cegah Amerika Gunakan Wilayahnya Untuk Menyerang Houthi

Negara Arab Saudi telah mengambil sebuah langkah-langkah untuk melakukan pembatasan terhadap penggunaan tanah dan wilayah udaranya oleh pasukan Amerika Serikat (AS) untuk melakukan penyerangan kepada kelompok Houthi di Yaman. Seorang pejabat pertahanan AS memberikan informasi hal itu pada Sky News Arabia.

Pejabat tersebut menginformasikan kepada media, Beberapa tindakan tersebut termasuk memberikan izin kepada pesawat tempur Amerika untuk melakukan pengisian bahan bakar hanya di pangkalan udara militer di kerajaan tersebut, dan mencegah Amerika menggunakan sistem pertahanan rudal mereka yang ada di Arab Saudi untuk melawan Houthi.

Arab Saudi tidak mengomentari pernyataan tersebut. Namun, sejak awal eskalasi di Laut Merah, Riyadh menolak bergabung dengan koalisi pimpinan AS melawan Houthi.

Jeddah Avatar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Liyana Parker

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat.